Sup ayam + telur dadar - Telor memang bahan pangan bergizi tinggi. Rasanya lezat dan mudah diolah pula. Tinggal digoreng menjadi telor dadar atau telur ceplok, telah dapat disantap nikmat dengan nasi hangat. Pakai tambahan kecap atau saus sambal saja sudah istimewa. Tetapi kalau menu harianmu hanya telur dadar atau ceplok pasti bosan, dong. Sesekali olah jadi panganan lain supaya tidak jenuh. Ada banyak ragam resep olahan telor yang dapat dicoba. Berikut ini sebagian di antaranya.

Sup ayam + telur dadar Appetizer Masakan Utama Minuman Resep Sup Salad. Resep Telur Dadar Padang, Kawan Sejati Rendang dan Ayam Pop. Kelebihan telur dadar ala warteg ini adalah akan membuat telur dadarnya menjadi gede dan tidak kempes setelah beberapa jam didiamkan. Lihat selengkapnya resep telur dadar warteg berikut ini. Bunda bisa membuat Sup ayam + telur dadar memakai 7 bahan dan 10 langkah. Begini cara membuatnya.

Bahan-bahan memasak Sup ayam + telur dadar

  1. Kamu butuh 100 gr ceker ayam (4.500).
  2. Siapkan 1 bgks sayur sop-sop (1.500).
  3. Sediakan 2 btr telur ayam (3.500).
  4. Siapkan 1 batang bawang pre-sledri (500).
  5. Bunda butuh 1 siung bawang putih/ uk sedang (-).
  6. Siapkan Secukupnya gula, garam, merica, kaldu bubuk.
  7. Bunda butuh Air dan minyak goreng.

Langkah-langkah membuat Sup ayam + telur dadar

  1. Cuci sayur sop yg kalian pilih, potong sesuai selera. Letakkan pada wadah bersih..
  2. Cuci ceker ayam, potong jd 2 bagian. Sisihkan pada tempat yg bersih..
  3. Kupas bawang putih, dan cincang. Iris bawang pre kasar secukupnya (utk sop). Petik daun seledri. Sisihkan..
  4. Tumis bawang putih, dg minyak goreng 1 sdm. Bila sdh mulai harum, masukkan bawang pre dan tumis bersamanya. Bila sdh dirasa aroma semerbak, masukkan air 2 cup gelas. Dan aduk2, lanjut masukkan ceker. Biarkan mendidih dg api sedang (sekitar 15 - 20 menit)..
  5. Selanjutnya, masukkan sayur mayur (kecuali kubis dan sledri). Tambahkan gula 1 1/2 sdt, garam 1 sdm, merica 1 sdt, kaldu bubuk 1 sdt. Aduk2 hingga rata dan tercium aroma sedap. Tunggu hingga sayur mayur lebih lunak. (5-7 menit).
  6. Bila sdh lunak, tambahkan air lagi 2 cup gelas. Tunggu mendidih, masukkan kubis dan sledri. Cicip dan pastikan rasa cocok utk keluarga..
  7. Bila sudah pas, siap disajikan..
  8. Lanjut buat telur dadar. Kocok lepas telur, [bila saya 》 tambahlan tepung bumbu yang dilarutkan oleh air, kurleb 1 sdm. Plus irisan cabe rawit] tambah bawang pre yg sdh diiris halus..
  9. Pastikan minyak sdh panas, dan kecilkan api. Masukkan telur dadar perlahan. (Boleh di atur agar lebih tipis dan dilipat jadi 2 tumpuk). Balik, bila sdh kecoklatan. Tiris dan sajikan..
  10. Siapkan nasi hangat dan krupuk, hmmm buat sarapan jadi semangat. Buat bekal keluarga juga oke, silahkan dan selamat mencoba. ♡.

Sup ayam + telur dadar - Mudah sekali kan bikin Sup ayam + telur dadar ini? Selamat mencoba. Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Telur Cookpad